Pembangunan SPAM Untuk Mendukung Produktivitas Sektor Pariwisata di Labuan Bajo

Amka ikut mendukung dan berkontribusi dalam program Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) yaitu meningkatkan akses air minum aman bagi seluruh masyarakat Indonesia, termasuk di 5 Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Prioritas yakni Danau Toba, Borobudur, Mandalika, Labuan Bajo dan Manado – Likupang. Dengan tersedianya sarana air bersih dan layak minum diharapkan akan meningkatkan…

Read article

Penandatanganan Paket Pekerjaan Pembangunan SPAM Wae Mese II Kupang

Kupang, 27 November 2020 Telah dilaksanakan acara penandatanganan Kontrak Paket Pekerjaan Pembangunan SPAM Wae Mese II Kapasitas 2×50 L/dt. Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur antara Kementerian PUPR melalui Direktorat Jendral (Ditjen) Cipta Karya Satuan Kerja Pelaksanaan Prasarana Permukiman Wilayah II dengan PT Amarta Karya (Persero) II. Acara penandatanganan ini dihadiri oleh Kepala Divisi Operasi…

Read article

Karyawan Sehat, Produktivitas Meningkat

Di tengah pandemi COVID-19 yang masih berlanjut hingga saat ini, perlu kita sadari bahwa kesehatan merupakan hal utama yang harus kita jaga dengan menerapkan pola hidup bersih dan sehat secara disiplin.Penerapan protokol kesehatan yaitu 3M (mencuci tangan, memakasi masker dan menjaga jarak) menjadi salah satu cara bahwa kita peduli dengan kesehatan tubuh kita sendiri supaya…

Read article